Salah satu kelebihan menjadi pengguna smartphone Android itu adalah anda bisa menggunakan berbagai macam aplikasi mod. Menariknya lagi, sekarang anda bisa mendapatkan aplikasi mod dengan mudah melalui aplikasi Jojoy.
Selain lebih mudah untuk mendapatkan aplikasi mod, Jojoy juga memiliki banyak sekali kelebihan jika anda bandingkan dengan website pihak ketiga yang menyediakan file APK dari aplikasi versi mod.
Penasaran mengenai apa itu Jojoy? Apakah anda juga ingin mengetahui bagaimana caranya mendapatkan dan menggunakan Jojoy tersebut? Untuk anda yang ingin mengetahui lebih banyak mengenai Jojoy tersebut, anda bisa pelajari lebih lengkapnya di artikel ini.
Apa itu Aplikasi Jojoy?
Masih belum paham mengenai apa itu aplikasi Jojoy? Aplikasi tersebut merupakan sebuah aplikasi yang bisa anda gunakan untuk download file APK versi mod.
Dengan menggunakan aplikasi ini, anda tidak perlu lagi repot-repot untuk download file APK secara manual. Semuanya bisa langsung anda dapatkan dari aplikasi ini.
Berbagai Macam Keunggulan Aplikasi Jojoy
Seperti yang sudah disebutkan, aplikasi Jojoy ini memang memiliki banyak sekali keunggulan jika anda bandingkan dengan website penyedia file APK versi mod.
Lalu apa saja keunggulannya? Berikut ini merupakan berbagai macam keunggulan dari aplikasi tersebut:
1. Bisa anda download dari Playstore
Keunggulan pertama dari Jojoy ini adalah anda bisa download aplikasinya dari Playstore. Jadi meskipun aplikasi ini bisa anda gunakan untuk download file aplikasi versi mod, anda masih bisa mendapatkannya dari Playstore.
Dan bukan hanya itu saja, Jojoy ini juga bisa anda download dari Playstore secara gratis. Jika anda tertarik, anda bisa download aplikasinya melalui link Playstore berikut ini.
2. Bisa anda akses melalui website
Selain bisa anda download dari Playstore, Jojoy ini sebenarnya juga bisa anda akses melalui website. Jadi selain bisa anda akses melalui aplikasi, Jojoy ini juga tersedia dalam bentuk website.
Untuk anda yang lebih suka mengakses Jojoy melalui website, maka anda bisa langsung kunjungi websitenya di alamat https://id.jojoy.io/.
3. Terdapat aplikasi dan game versi terbaru
Keunggulan Jojoy ini bukan hanya dari segi bisa anda akses melalui aplikasi ataupun website saja. Selain itu, Jojoy ini juga menyediakan berbagai macam aplikasi dan game versi paling baru.
Jadi jika anda ingin menggunakan aplikasi ataupun game versi terbaru, anda tidak perlu mencari file APKnya lagi. Semuanya bisa langsung anda download dari Jojoy ini.
Bagaimana Cara Install Aplikasi Jojoy di Smartphone Android?
Setelah mengetahui apa saja keunggulannya, pastinya banyak dari anda yang tertarik ingin mencoba menggunakan aplikasi Jojoy bukan?
Lalu bagaimana caranya untuk install aplikasi tersebut? Untuk anda yang ingin install Jojoy dengan mudah, anda bisa langsung download aplikasinya melalui Playstore.
Namun jika anda ingin menggunakan Jojoy versi paling baru, maka anda sangat disarankan untuk download dan install aplikasinya dari website resminya.
Untuk anda yang ingin install aplikasi tersebut dari website resminya, anda bisa ikuti panduan instalasinya berikut ini:
- Pertama, buka terlebih dahulu menu Setting pada smartphone anda.
- Berikutnya, masuk ke dalam menu Security.
- Jika sudah, cari menu Unknown Source atau Sumber Tidak Dikenal.
- Aktifkan terlebih dahulu menu tersebut dengan menggeser tombol ke bagian kanan atau mencentang kotak.
- Bila sudah melakukan hal tersebut, anda bisa jalankan file APK dari Jojoy yang sudah anda download.
- Tunggu sampai proses instalasi aplikasi tersebut selesai.
Setelah proses instalasinya selesai, anda bisa langsung coba jalankan aplikasinya. Saat pertama kali menggunakan aplikasi ini, anda perlu login terlebih dahulu.
Anda bisa login menggunakan akun Google yang anda miliki. Setelah itu, anda bisa langsung mengakses berbagai file APK versi mod untuk smartphone Android.
Bagaimana Cara Menggunakan Aplikasi Jojoy?
Setelah berhasil install aplikasinya, lalu bagaimana caranya menggunakan Jojoy tersebut? Bagaimana caranya untuk download dan install APK versi mod dari Jojoy?
Untuk anda yang tertarik ingin download dan install file APK dari Jojoy, maka anda bisa ikuti panduan berikut ini:
- Jalankan terlebih dahulu aplikasi Jojoy yang sudah anda install.
- Kemudian, login terlebih dahulu menggunakan akun Google yang anda miliki.
- Selanjutnya, ketikkan nama aplikasi yang ingin anda download di kolom Search.
- Setelah muncul aplikasinya, tekan tombol Download.
- Tunggu sampai proses download selesai.
- Jika sudah selesai, anda bisa langsung jalankan aplikasi tersebut di smartphone anda.
- Pertama kali menjalankan aplikasi mod tersebut, anda akan diminta memberikan ijin ke berbagai hal.
- Berikan ijin untuk bisa menjalankan aplikasi tersebut.
Lalu bagaimana caranya untuk update aplikasi mod yang anda download dari Jojoy? Untuk anda yang ingin update versi aplikasinya, anda bisa ikuti panduan berikut ini:
- Jalankan aplikasi Jojoy yang sudah anda install di smartphone Android.
- Kemudian, masuk ke dalam Profil
- Cari menu My Apps.
- Kemudian, cari aplikasi apa saja yang sudah mendapatkan update.
- Jika ada aplikasi yang sudah tersedia updatenya, maka anda hanya perlu tekan tombol Update.
- Selain itu, anda juga bisa langsung tekan Update All jika ingin update semua aplikasi mod yang anda install dari Jojoy.
Jika anda perhatikan, sebenarnya cara untuk download dan update aplikasi mod dari Jojoy ini tidak berbeda jauh dari menggunakan aplikasi Playstore di smartphone Android anda.
Link Download Aplikasi Jojoy Versi Terbaru
Setelah mengetahui bagaimana cara install dan juga cara menggunakannya, mungkin sebagian dari anda masih bingung mengenai bagaimana cara download file APK Jojoy tersebut.
Untuk anda yang belum mengetahui bagaimana cara download file APK dari Jojoy tersebut, maka anda bisa download dari link berikut ini:
Nama Aplikasi | Jojoy |
Developer | Jojoy Team |
Ukuran File | 27 MB |
Versi Aplikasi | Versi 3.2.2.4 |
Link Download | APK |
Kelebihan dan Kekurangan Menggunakan Aplikasi Jojoy
Jika anda bandingkan dengan website penyedia file APK, memang Jojoy ini memiliki banyak sekali kelebihan. Namun demikian, aplikasi ini juga masih memiliki beberapa kekurangan.
Sebelum anda coba install dan menggunakan aplikasi ini, anda perlu mengetahui terlebih dahulu beberapa kelebihan dan kekurangannya berikut ini:
Kelebihan:
- Tersedia dalam bentuk website maupun aplikasi di Playstore.
- Memiliki koleksi APK versi mod yang sangat lengkap.
- Semua APK yang tersedia di dalam Jojoy ini selalu diperbarui.
- Jauh lebih aman jika anda bandingkan dari penyedia file APK mod lainnya.
Selain itu semua, salah satu kelebihan terbesar dari Jojoy ini adalah anda bisa update APK versi mod dengan sangat mudah seperti ketika menggunakan aplikasi resmi di Playstore.
Kekurangan:
Satu-satunya kekurangan terbesar dari Jojoy ini hanyalah pada keamanannya saja. Karena sebagai penyedia aplikasi versi mod, Jojoy ini juga sangat berpotensi menyebarkan malware.
Jadi bagaimana dengan anda? Apakah anda tertarik untuk mencoba menggunakan Jojoy untuk download file APK versi mod di smartphone anda?